No image available for this title

Text

Implementasi sistem pakar (expert system) dengan metode forward chainingpPada penentuan cara atau benda untuk media bersuci berdasarkan buku fiqh imam lima mazhab karya Jawad Al-Mugniyah berbasis android



Thaharah adalah bagian hukum fiqh tentang kegiatan untuk menghilangkan najis atau hadats yang terdapat pada seorang muslim sebelum dapat beribadah yang mensyaratkan untuk bebas dari najis dan hadats. Karena hukum fiqh berbeda-beda dalam memutuskan suatu perkara berdasarkan mazhab, maka cara ber Thaharah pun berbeda-beda dalam setiap mazhabnya. Mazhab yang terkenal dalam islam adalah empat mazhab sunni mazhab yaitu Hanafi, Maliki, Syafi’i dan Hambali dan Mazhab syi’ah Imamiyah. Salah satu buku yang membahas perbedaan ini adalah buku Fiqh Imam Lima Mazhab karya Jawad Al-Mughniyah. Sistem pakar merupakan bagian dari kecerdasan buatan yang mengimplementasikan pengetahuan dari seorang pakar kedalamnya. Pada penelitian ini akan dibuat sebuah sistem pakar untuk penentuan cara atau benda untuk media bersuci dalam lima mazhab berdasarkan buku Fiqh Lima Mazhab karya Jawad Al-mughniyah. Metode forward chaining dipilih sebagai metode inferensi dalam sistem. Sistem dibangun dengan Android Studio dan Firebase database. Pada penelitian ini dihasilkan akurasi 100% pada kecocokan sistem dengan buku. Penelitian masih terbatas dalam 1 buku dengan tampilan yang kasar sehingga diharapkan penelitian-penelitian selanjutnya dapat menambahkanya.
Kata Kunci : Sistem pakar;Forward chaining;Fiqh;Thaharah;Mazhab


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) 019 TI 2019
TI019
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
019 TI 2019
Penerbit Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
xiii, 135 hlm; 28 cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
019 TI 2019
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog