Image of Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan dalam mengambil pembiayaan pada BMT Almuqrin Tangerang Selatan

Text

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan dalam mengambil pembiayaan pada BMT Almuqrin Tangerang Selatan



Usaha Mikro Kecil dan Menengah(UMKM) merupakan sektor usaha yang
memiliki perkembangan dan penyerapan tenaga kerja yang terbesar di Indonesia.
Salah satu pendorong UMKM untuk berkembang adalah permodalan, UMKM
perlu modal tambahan untuk mengembangakan usahanya. UMKM memiliki
lembaga penyedia pinjaman salah satunya yaitu memalui lembaga keuangan
nonformal seperti BMT (Baitul Mal wa Tamwil). Salah satu BMT di Tangerang
Selatan yaitu BMT Al-Muqrin yang telah terdaftar pada kementrian koprasi dan
UMKM serta diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan. BMT Al-Muqrin memiliki 2
produk pembiayaan yaitu Mudharabah yang diperuntukan untuk modal usaha
(Produktif) dan Murabaha yang menggunakan akad jual/beli(Konsumtif). Sejak
tahun 2013 BMT Al-Muqrin banyak memberikan pembiayaan Murabaha,
namun BMT Al-Muqrin pada tahun 2019 ingin menggurangi alokasi penjaman
Murabaha dan meningakatakan pinjaman mudharabah karena diangap lebih
sesuai dengan visi yang dimiliki. Oleh karena itu di perlukan analisis faktorfaktor
yang mempengaruhi pengambilan keputusan pembiayaan Mudharabah.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengraruh faktor internal dan
eksternal terhadap pengambilan keputusan pembiayaan Mudharabah pada
Nasabah BMT Al-Muqrin Tangerang Selatan.
Metode penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier
berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa faktor internal dan ekternal
berpengaruh terhadap pengambilan keputusan pembiayaan pada pengusaha
agribisnis di BMT Al-Muqrin dan faktor internal dan ekternal secara simultan
berpengaruh terhadap pengambilan keputusan pembiayaan pada pengusaha
agribisnis di BMT Al-Muqrin
Kata Kunci : BMT, Regresi liner berganda , Pembiayaan , UMKM


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) 023 AGR 2020
AGR023
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
023 AGR 2020
Penerbit Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
xiv, 57 hlm; 28 cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
023
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog