Image of Studi Empiris Analisis Sentimen Kenaikan Cukairokokindonesia Di Tahun 2019 Menggunakan Datatwitter Dan Ensemble Learning

Text

Studi Empiris Analisis Sentimen Kenaikan Cukairokokindonesia Di Tahun 2019 Menggunakan Datatwitter Dan Ensemble Learning



opik Kenaikan Cukai Rokok ramai dibicarakan pada penghujung akhir tahun 2019. Pro dan kontra dalam efek negatif dari konsumsi rokok dan cukai hasil tembakau sebagai salah satu devisa negara yang besar menimbulkan beberapa diskusi menarik. Studi Empiris mengenai Sentimen Kenaikan Cukai Rokok pada sosial media Twitterakan dilakukan pada penelitian ini untuk melihat kinerja modeltunggal Naïve Bayes, Support Vector Machine, dan Classification and Regression Tree padafitur Bag-of-Wordsdan Term Frequenct Inverse Document Frequency. Penelitian ini juga ingin melihat apakah sebuah ensemblemodel dari ketiga model tunggal yang tersedia dapat meningkatkan hasil akurasi.Penelitian ini menunjukkanuntukaspek fiturBag Of Word, model Ensemble Learningdengan teknik stackingberhasil menempatitingkat akurasi tertinggiyaitu sebesar 68,98%dibanding keseluruhan model pada fiturdan untukfitur Term Frequenct Inverse Document Frequency, model Ensemble Learningdengan teknik stackingjuga berhasil menempatitingkat akurasi tertinggiyaitu sebesar 96%dibanding keseluruhan model pada fitur. Kedua hasil tersebut menunjukkan bahwa model ensemble learningberhasil meningkatkan tingkat akurasi yang diperoleh oleh model tunggal dengan menjadi model terbaik pada kedua fitur Bag Of Worddan Term Frequenct Inverse Document Frequencyyang diberikan.Kata kunci: Analisis Sentimen,Bag-of-Words, Classification and Regression Tree, Cukai Rokok, Ensemble,Naïve Bayes, Support Vector Machine, Term Frequenct Inverse Document Frequency, Twitter.


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) 025 MTK 2020
M025
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
025 MTK 2020
Penerbit Fak.Sains dan Teknlogi UIN Jakarta : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
70 hlm,; 28 Cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
025
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog