Image of Simulasi Sistem Kendali Incrementaladaptif Menggunakan Pendekatan Model Reference Adaptive Control Untuk model Linier longitudinalrudalrkx-200tj Lapan

Text

Simulasi Sistem Kendali Incrementaladaptif Menggunakan Pendekatan Model Reference Adaptive Control Untuk model Linier longitudinalrudalrkx-200tj Lapan



Sefilla Ghilda Ikhsani, Simulasi Sistem Kendali IncrementalAdaptifmenggunakan Pendekatan Model Reference Adaptive Control untuk Model Linier Longitudinal Rudal RKX-200TJ LAPAN, di bawah bimbingan Idris Eko Putro, M.Sc.AedanMuhaza Liebenlito, M.Si.Penelitian ini membahas tentang perancangan sistemkendaliIncrementalAdaptif pada rudal dengan pendekatan metode Model Reference Adaptive Control (MRAC)yang dianalisa dengan teorikestabilanLyapunov. Sistem yang dikendalikan merupakan sistem pergerakanrudal dalamsikap terbang menganggguk (longitudinal)yang dilinierisasidari persamaan model non-linier 6 derajat kebebasan dengan menggunakan pendekatan teori gangguan kecil pada saat rudal terbang dalam kondisi kesetimbangan. Implementasi sistem kendali dalammodel linier longitudinal dilakukan pada rudal jenis RKX-200TJ LAPANyang disimulasikanmenggunakan program Matlab dan Simulink. Hasil simulasi menunjukkan bahwa kendali incremental adaptif membuatkeluaransistemuntuk sudut angguk dapatmempertahankan stabilitaskinerja penerbanganpada rudal dan secara bertahap dapat meminimalisir kesalahannyaterhadap referensi ketikasistem diberikangangguan eksternal.Kata kunci : IncrementalAdaptif, Model Reference Adaptive Control(MRAC), teori kestabilan Lyapunov,modellinierlongitudinal, teori gangguan kecil,rudalRKX-200TJLAPAN


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) 038 MTK 2020
MTK038
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
038 MTK 2020
Penerbit Fak. Sains dan Tenologi UIN JKT : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
XVi, 78 hlm,; 28 Cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
038
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog