Image of Sistem pakar deteksi masalah kelistrikan pada motor vespa 2-tak dengan metode naive bayes dan certainty factor

Text

Sistem pakar deteksi masalah kelistrikan pada motor vespa 2-tak dengan metode naive bayes dan certainty factor



Penelitian dilakukan untuk mengidentifikasi kerusakan kelistrikan pada mesin motor vespa 2-tak dengan menggunakan metode Naïve Bayes dan Certainty Factor. Metode ini dipilih, dengan tujuan agar dapat mengetahui dan menyediakan solusi terkait permasalahan yang ada. Penelitian dilakukan di salah satu bengkel yang berlokasi di Tangerang Selatan dengan metode pengumpulan data, yaitu wawancara dan studi pustaka. Hasil yang didapat dari penelitian yang dilakukan adalah sistem pakar identifikasi kerusakan listrik 2-tak menggunakan metode naïve bayes dan certainty factor dapat melakukan pengidentifikasian kerusakan kelistrikan pada motor vespa 2-tak sesuai dengan hasil wawancara yang dilakukan dengan pakar. Hasil pengidentifikasian pada penelitian ini di dapat 12 kerusakan dan 15 ciri kerusakan, sistem pakar ini telah sesuai untuk pengidentifikasian kerusakan. Hasil pengujian black box berjalan dengan baik sesuai dengan kebutuhan fungsional, pengujian ini mendapatkan nilai sebesar 100%, dan tingkat keakurasian sistem yang didapat bernilai 91,7% dengan sumber buku yang dijadikan pedoman data latih sistem.
Kata kunci :Certainty Factor;Motor, Naive Bayes;Sepeda Motor,;Sistem Pakar


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) TEKNIK INFORMASI
TI376
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
TEKNIK INFORMASI
Penerbit Prodi TI Sains Teknologi UIN JKT : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
xiv, 142 Hlm; 28 Cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
TEKNIK INFORMASI
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog