Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Implementasi metode analytical hierarcy process dalam aplikasi pengujian kendaraan bermotor (Studi Kasus : Dinas Perhubungan Tapanuli Selatan)
Pengujian kendaraan bermotor merupakan kegiatan menguji atau memeriksa bagian-bagian kendaraan bermotor, angkutan umum, angkutan barang, dan kendaraan khusus dalam rangka pemenuhan persyaratan teknis layak jalan yang dilakukan secara rutin. Oleh karena itu, pada era teknologi yang semakin canggih dibutuhkan teknologi yang dapat membantu proses pengujian kendaraan bermotor yang sesuai dengan kebutuhan pelayanan pengujian kendaraan pada Dinas Perhubungan Tapanuli Selatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan yang terjadi dengan implementasi metode Analytical Hierarcy Process dalam aplikasi Pengujian Kendaraan Bermotor Dinas di Dinas Perhubungan Kabupaten Tapanuli Selatan berbasis website. Kriteria pengujian kendaraan bermotor didasarkan pada hasil survei yang telah penulis lakukan yaitu tampilan, mesin, roda, rangka, dan upside down shock. System yang dikembangkan merupakan system berbasis website dengan metode pengembangan Waterfall. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan Solusi yang konkret dalam pengujian kendaraan bermotor, meningkatkan kemudahan bagi staff karyawan di Dinas Perhubungan Tapanuli Selatan.
Kata kunci : Pengujian;Kendaraan;Bermotor;AHP
Ketersediaan
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | Prodi TI Sains Teknologi UIN JKT : Jakarta, Ciputat., 2024 |
Deskripsi Fisik |
xv,127 Hlm;28 Cm.
|
Bahasa |
Bahasa Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek |
-
|
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Dewi Khairani
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Informasi
Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog