Image of Panduan Aplikasi & Solusi Membuat Aplikasi Client Server Dengan Visual Basic 2008

Text

Panduan Aplikasi & Solusi Membuat Aplikasi Client Server Dengan Visual Basic 2008



Visual Basic merupakan salah satu bahasa pemrograman yang telah terbukti keandalannya. Microsoft sendiri telah mem-blunding Visual Basic 2008 ke dalam Visual Studio 2008 bersama dengan C#, C++ dan lainnya. Mulai tahun 2002 Visual Basic mulai mengenalkan teknologi terbarunya dengan fitur .NET yang mempunyai berbagai layanan pemrograman yang menambah kenyamanan developer. Adapun teknologi .NET yang dipakai pada Visual Basic 2008 sendiri adalah .NET 3.5. Seperti yang kita ketahui, Visual Basic dapat digunakan untuk mengembangkan berbagai software dalam sistem operasi Windows, salah satunya adalah aplikasi client server yang dibahas pada buku ini. Aplikasi Client Server sendiri saat ini mengalami perkembangan pesat, setiap organisasi maupun perusahaan mempunyai banyak departemen yang saling berhubungan. Sebagai solusi untuk menghubungkan setiap departemen dengan menghasilkan data yang valid dan up to date dengan cepat adalah dengan membuat aplikasi database secara client server. Buku PAS: Membuat Aplikasi Client Server dengan Visual Basic 2008 ini membahas secara detail dan tuntas tentang pembuatan aplikasi client server, mulai dari mempersiapkan database, hingga melakukan pemrograman Visual Basic. Adapun faktor pembahasan pada buku ini, meliputi: - Pengenalan Dasar Visual Basic 2008, - Mengenal Database MySQL Server, - Integrasi MySQL Server dengan Visual Basic, - Pemrograman Connector/NET, - Contoh kasus: Membuat Aplikasi Akademik. Diharapkan dengan pembahasan pada buku ini seorang pemula dapat menguasai pembuatan aplikasi client server dan yang sejenis tanpa harus menjadi mahir terlebih dahulu.


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (1) 004.6 ANA m c.1
00132701
Tersedia
#
Perpustakaan FST (1) 004.6 ANA m c.2
00132702
Tersedia
#
Perpustakaan FST (000) 004.6 ANA m c.3
00132703
Tersedia
#
Perpustakaan FST (000) 004.6 ANA m c.4
00132704
Tersedia
#
Perpustakaan FST (000) 004.6 ANA m c.5
00132705
Tersedia
#
Perpustakaan FST (000) 004.6 ANA m c.6
00132706
Tersedia
#
Perpustakaan FST (000) 004.6 ANA m c.7
00132707
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
004.6 ANA m c.
Penerbit ANDI : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
276 hlm;16x23 cm
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-29-1520-4
Klasifikasi
004.6
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
PERTAMA
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

JudulEdisiBahasa
Visual basic 6.0 untuk orang awamID
Mempelajari wimax secara tutorial dan visualEd. 1ID



Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog