Image of Evaluasi Perplexityuntuk Pemodelantopik Diskusiagama Islam Dimedia Sosial Twitterindonesia Tahun 2006-2018 Menggunakan Latent Dirichlet Allocation

Text

Evaluasi Perplexityuntuk Pemodelantopik Diskusiagama Islam Dimedia Sosial Twitterindonesia Tahun 2006-2018 Menggunakan Latent Dirichlet Allocation



Trias Santika, Evaluasi Perplexity Untuk Pemodelan Topik Diskusi Agama Islam Di Media Sosial TwitterIndonesia Tahun 2006-2018 Menggunakan Latent Dirichlet Allocation, di bawah bimbingan Dr. Taufik Edy Sutanto, MscTechdan Muhaza Liebenlito, M.Si.Pembicaraan mengenai topik terkait diskusi agama Islam di Indonesia khususnya di media sosial twittercukup banyak dengan jumlah teks mencapai 421.053 tweet.Skripsi ini menggunakan data tersebut yang diambil dari Maret 2006 hingga November 2018.Pada penelitian ini akan diamati pola perubahan perbincangan masyarakat di media sosial twitterketika membicarakan agama Islam di setiap tahunnya dengan menggunakan metode LDA dimana jumlah topik optimal yang didapatkan menggunakan evaluasi perplexity. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masing-masing tahun memiliki dua topik optimal. Lebih jauh lagi, probabilitas kata-kata terkait agama Islam selalu muncul di setiap tahunnya namun terdapat pula kata-kata yang lebih berkaitan dengan politik sering lebih muncul di mulai pada tahun 2016. Hal ini menunjukkan pada masa ini pengguna twittersudah tidak lagi murni membicarakan agama Islam di media sosial tetapi sudah mencampurnya dengan kata-kata yang berhubungan dengan politik.Kata Kunci: bar chart, LDA, perplexity, topic modelling


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) 016 MTM 2019
M016
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
016 MTM 2019
Penerbit Fak.Sains dan Tenologi Jurusan Tenik Informaika : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
49 hlm,; 28 Cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
016
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog