No image available for this title

Text

Penerapan metode seismik inversi Acoustic Impedance (AI) dan multi-attribute untuk karakterisasi reservoir pada cekungan bonaparte



Penelitian mengenai penerapan metode seismik inversi acoustic impedance (AI) dan multi-attribute telah dilakukan yang bertujuan untuk karakterisasi reservoir pada cekungan Bonaparte. Pemodelan yang digunakan dalam metode seismic inversi acoustic impedance berupa model based. Sedangkan pada metode seismic multi-attribute menggunakan log porositas dengan menerapkan metode regresi linear dan dengan menggunakan teknik step-wise regression. Berdasarkan hasil analisis sensitivitas dan analisis dengan metode seismik inversi acoustic impedance, zona reservoir batu pasir yang prospek akan hidrokarbon yang mengandung gas berada pada bagian Timur Laut - Barat Daya daerah penelitian yang berada di sumur WCB-1, WCB-3 dan WCB-4 dengan rentang nilai acoustic impedance sebesar 4.800 – 13.000 (m/s)*(g/cc), dan nilai porositas yang dihasilkan dari analisis menggunakan metode seismik multi-attribute berada pada rentang 5 – 16% pada WCB-1 dan WCB-4, 2 – 10% pada WCB-3.
Kata kunci: acoustic impedance, multi-attribute, model based, step-wise regression.


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) FIS 061 2020
FIS 061 2020
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
FIS 061 2020
Penerbit Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
xvii, 97 hlm; 29 cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
FIS 061 2020
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog