No image available for this title

Text

Mutu fisik, kimia, dan mikrobiologi yoghurt susu sapi dengan variasi waktu fermentasi dan konsentrasi starter dadih



Yoghurt merupakan produk pangan yang dihasilkan dari fermentasi susu oleh Bakteri Asam Laktat (BAL) sebagai starter. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mutu uji fisik, kimia, uji cemaran logam, dan uji cemaran mikrobiologi. Hasil penelitian menghasikan jumlah BAL dadih, uji mutu fisik, dan kimia sesuai dengan SNI. Uji cemaran mikrobiologi terhadap bakteri Listeria monocytogenes, dan Salmonella sp. menunjukkan hasil negatif. Uji cemaran logam menunjukkan hasil negatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa yoghurt yang dihasilkan dengan starter dadih sebesar 2,5% v/v dan waktu fermentasi selama 24 jam menunjukkan hasil uji fisik dan kimia terbaik sesuai mutu SNI.
Kata kunci: BAL, dadih, variasi konsentrasi, yoghurt


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) 127 KIM 2021
127 KIM 2021
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
127 KIM 2021
Penerbit Prodi Kimia Sains Teknologi UIN JKT : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
xiii, 62 hlm: 28 cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
127
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog