Image of Identifikasi reservoir batupasir menggunakan seismik inversi ai (acoustic impedance) pada lapangan z cekungan Sumatera Tengah

Text

Identifikasi reservoir batupasir menggunakan seismik inversi ai (acoustic impedance) pada lapangan z cekungan Sumatera Tengah



Lapangan Z merupakan salah satu lapangan eksplorasi hidrokarbon yang terletak di Cekungan Sumatra Tengah. Metode seismik inversi acoustic impedance (AI) merupakan salah satu metode geofisika yang dapat digunakan untuk memperoleh gambaran litologi batuan dan sifat fisis lapisannya untuk identifikasi keberadaan reservoir. Zona target penelitian berada pada Top Bekasap-Menggala yang berdasarkan informasi geologi memiliki litologi batupasir dominan. Data yang digunakan yaitu data seismik 3D Post-Stack dan empat data sumur. Berdasarkan hasil penelitian, identifikasi keberadaan reservoir pada zona target ditunjukkan dengan nilai impedansi akustik rendah yaitu 17.000 (ft/s)(g/cc) - 26.000 (ft/s)(g/cc) dan nilai gamma ray berada dibawah 76 API yang berdasarkan korelasi keduanya mempresentasikan porositas yang relatif tinggi dan diindikasi sebagai batupasir. Distribusi reservoir batupasir pada lapangan Z dominan berada pada formasi bekasap dengan arah persebaran barat laut – tenggara.
Kata kunci : inversi;impedansi akustik;reservoir;hidrokarbon.


Ketersediaan

#
Perpustakaan FST (Skripsi) Belum memasukkan lokasi
FIS3762024
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
xiii,58 Hlm;28 Cm.
No. Panggil
-
Penerbit Prodi Fisika Sain Teknologi UIN JKT : Jakarta, Ciputat.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog